Social Icons

Pages

Jumat, 26 Juni 2015

Jawaban UAS take home

1. Perbedaan KDE & GNOME

  • GNOME memiliki kelebihan ringan dan pemakaian memory yang tidak terlalu banyak (ini mungkin karena GNOME tidak berorientasi pada grafistetapi lebih kepada penghematan memori). Kekurangannya yang tidak terlalu friendly dibandingkan dengan KDE dan menaruh perhatian besar pada tampilan walaupun tidak begitu berpengaruh terhadap performance sebenarnya.
  • KDE memiliki kelebihan pada grafis yang menggikuti standar antarmuka yang ramah dan efisien bagi penggunanya, sehingga tidak salah kalau tampilan KDE lebih menarik dibandingkan dengan GNOME, dan KDE juga didesign sedemikian rupa sehingga pengoperasiannya semudah mengoperasikan desktop pada lingkungan Windows maupun MacOS. Tetapi kekurangannya adalah karena berorientasi pada grafis dan kemudahan pemakaian memory yang besar tidak dapat dihindarkan.

              KDE versi 4.10.00


 GNOME versi 3.12

2. Ubuntu, Karena Distro ini adalah salah satu distro yang paling populer dan paling banyak di gunakan sampai dengan saat ini, alasan 'user friendly' bisa jadi salah satu penyebab distro ini paling banyak di pakai oleh kebanyakan orang, selain dukungan dokumentasi yang baik maupun tersedianya komunitas-komunitas aktif baik lokal mapun luar negeri tentunya.

3. Open Source, Lebih minim terkena virus, Try it atau install inside Windows. Aplikasi bawaan yang cukup lengkap, tidak perlu menginstall driver, Boot time dan shutdown time relatif lebih cepat.
 
4. Fungsi load balance hanya untuk mengurangi kepadatan traffic, jika terdapat kepadatan pada jalur pertama, maka request selanjutnya akan dialihkan ke jalur yang satunya yang trafficnya lebih longgar.


Topologi


Hardware Load Balance
5. Fungsi Firewall IPTables adalah untuk konfigurasi, merawat dan memeriksa rule tables tentang filter paket IP yang terdapat di kenel LINUX

Cisco Asa


Topologi




6. Cisco PIX karena Cisco PIX mendukung hingga delapan 10/100 interface Fast Ethernet atau tiga interface Ethernet Gigabit, menjadikannya sebagai alat yang ideal untuk bisnis yang membutuhkan tangguh, kinerja tinggi, Gigabit Ethernet-siap solusi yang menyediakan perlindungan investasi yang solid. Hal ini juga memberikan lebih dari 330 Mbps throughput firewall dengan kemampuan untuk menangani lebih dari 280.000 sesi simultan.

7. SMTP adalah protokol yang cukup sederhana, berbasis teks dimana protokol ini menyebutkan satu atau lebih penerima email untuk kemudian diverifikasi. Jika penerima email valid, maka email akan segera dikirim. SMTP menggunakan port 25 dan dapat dihubungi melalui program telnet. Agar dapat menggunakan SMTP server lewat nama domain, maka record DNS (Domain Name Server) pada bagian MX (Mail Exchange) digunakan.

8. Masih Proses


9.  Perbedaan Fedora dengan Ubuntu : 
Pengembang : fedora (disponsori oleh red hat) sedangkan ubuntu canonical ltd / yayasan ubuntu
Antar muka pengguna : fedora (GNOME) sedangkan ubuntu (UNITY)
Rilis awal : fedora di rilis pada 16 November 2003 sedangkan ubuntu 20 Oktober 2004
Waktu booting : fedora dalam waktu 30 detik sedangkan ubuntu 9 detik
Penggunaan CPU : Fedora 23% sedangkan ubuntu 1-5 %


Fedora 22

Ubuntu 15.04
10.  Jawaban sama dengan nomor 2

11.  Jawaban sama dengan nomor 3

12. Jawaban sama dengan nomor 4

13. Jawaban sama dengan nomor 5
14. Jawaban sama dengan nomor 6
15. Fungsi NAT terletak pada link out ke internet, dalam hal ini adalah Modem. Modem yang sering digunakan adalah Modem ADSL, walaupun jenis lain juga banyak digunakan. Modem ADSL menggunakan line PSTN telpon sebagai media penghubung ke provider. Dari modem inilah koneksi dapat dishare menggunakanswitch/hub sehingga banyak komputer dapat mengakses internet.ternet.
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar